Merupakan media komunikasi bagi penggemar jam-vintage. Blog ini terbuka untuk menerima saran, kritik, masukan yang bersifat membangun dan konstruktif. On line sejak OKTOBER 2009
02 Februari 2014
SEIKO SEALION M 55 DX (6106 - 8040)
DX merupakan akronim dalam Bahasa Inggris yang berarti Deluxe. Diameter 37 mm hidden crown pada posisi angka 4, cross hair dial. Dial masih dalam kondisi sangat mulus dan bersih. Minute marker pada inner bezel sudah hilang karena usia. Produksi Desember 1968. Akurasi dan power reserve masih sangat baik.
Menggunakan Automatic movement Seiko cal. 6106B dengan 25 jewels dan bekerja pada frekuensi 21.600 bph, quick set date dengan menekan crown, feature khusus untuk cal. 6106B dan 6106C berupa stop second atau hack second dimana jarum second akan berhenti apabila crown ditarik untuk mengatur waktu sehingga sinkron sampai hitungan detik, movement ini diperkenalkan pertama kali pada tahun 1967 diproduksi oleh Suwa Seikosha
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.
BalasHapus